Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Gedung 3 Lantai Hanya Pakai Pondasi Tapak, Download Filenya Gratis

Halo sobat sudutsipil semuanya, apakah kamu lagi mencari referensi untuk perencanaan bangunan gedung 3 lantai ? dan berlantai basement ?

Oke pas banget ini, ada file untuk kamu sebagai bahan tambahan, dengan Data Spesifikasi Teknis Sebagai Berikut :


Pekerjaan yang    dilaksanakan    adalah    Pekerjaan Pematangan    Lahan.

Perincian bagian pekerjaan yang dilaksanakan didasarkan pada gambar

rencana, Rencana Anggaran Biaya (kosong) dan Spesifikasi Tekni s yang

menjadi bagian tidak terpisahkan dari dokumen lelang ini.

Lingkup pekerjaan pematang lahan meliputi:

 - Pembersihan dan Pengupasan Lahan

 - Pemotongan Pohon Pilihan diameter 15 - 30 cm

 - Pemotongan Pohon Pilihan diameter 30 - 50 cm

 - Galian Tanah Biasa

 - Meratakan Tanah Hasil Galian (Area Tapak Bangunan)

 - Meratakan Tanah Hasil Galian (Area Disposal)

 - Melakukan Pembongkaran Bangunan Gedung yang Berada di Dalam Site


1. MOBILISASI

Mobilisasi sebagaimana ditentukan dalam dokumen ini akan meliputi pekerjaan mobilisasi peralatan yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan, ini juga akan mencakup Demobilisasi setelah penyelesaian  pelaksanaan pekerjaan yang memuaskan. Penyedia/penyedia harus mengerahkan sebanyak mungkin tenaga setempat dari kebutuhan tenaga pelaksanaan pekerjaan tersebut agar pelaksanaan pekerjaan selesai tepat pada waktunya

Baca Juga :

1. Cara Hitung Ongkos Pasang Bata Dinding

2. File AHSP Excel Terbaru

3. Contoh Desain Pagar


2. PENYIAPAN LAPANGAN

Penyedia harus menguasai lapangan dalam melaksanakan pekerjaan. Penyedia/Penyedia harus menyediakan material dan seluruh kebutuhan pekerjaan sesuai dengan item-item pekerjaan.


Nah, teman teman sudutsipil lebih jelas dan detilnya bisa download aja bahannya dibawah ini gratis lho, :

++ Download Bahan


Buat teman-teman yang mau belajar menghitung RAB baik biaya dan Material untuk bangun Gedung atau Rumah bisa disimak tutorial dibawah ini : 



Sobat sudutsipil yuk bergabung dengan kita dan support kita dengan follow dibawah ini sebagai pelopor Bagi Ilmu Gratis Proyek Konstruksi :

>> Instagram sudutsipil

>> Telegram Channel

*****

Post a Comment for "Gedung 3 Lantai Hanya Pakai Pondasi Tapak, Download Filenya Gratis"